[wpseo_breadcrumb]

Senyawa cupric sulphate memiliki rumus molekul CuSO4 ataupun CuO4S dan juga dikenal sebagai tembaga (II) Sulfat. Senyawa ini memiliki berat molekul 159,61 gram / mol dan umum digunakan dalam berbagai bidang seperti pertanian, medis, dan juga industri. Mineral tembaga sendiri bisa diperoleh secara alami melalui makanan laut, biji gandum utuh, sereal dan berbagai jenis biji-bijian. Kekurangan asupan tembaga bisa menyebabkan defisiensi. (Baca juga Fe – Zat Besi).

cupric sulphate, copper

Informasi 

Bentuk senyawa cupric sulphate adalah kristal biru terang yang terdiri dari lima molekul air yakni CuSO4.5H2O dan juga dikenal sebagai vitriol biru. Garam anhidrat dibuat dengan cara memanaskan hidratnya mencapai 150 derajat Celcius. Senyawa ini umumnya digunakan untuk kebutuhan pertanian seperti germisida, pestisida, penambahan pakan ternak serta penyubur tanah. 

Selain itu, cupric sulphate juga umum digunakan untuk kebutuhan preparasi senyawa tembaga lainnya. Pada percobaan kimia, cupric sulphate dimanfaatkan sebagai reagen untuk membantu analisis. Pada percobaan kimia, cupric sulphate dimanfaatkan sebagai elektrolit untuk baterai dan juga kolam electroplating. Sementara untuk kebutuhan medis, cupric sulphate dimanfaatkan sebagai fungisida dan bakterisida.

cupric sulphate, copperSenyawa cupric sulphate adalah senyawa yang dikenal sebagai tembaga (II) Sulfat. Kekurangan asupan tembaga bisa menyebabkan defisiensi.

Tembaga sendiri merupakan elemen esensial dalam tubuh karena membantu penyerapan zat besi dan sintesis. Sementara sifat mineral tembaga sendiri adalah memiliki termal yang tinggi serta konduktivitas elektrik tinggi. Ia juga tahan terhadap korosi dan juga memiliki kemampuan alloy yang baik. Penggunaan tembaga misalnya pada peralatan kontrasepsi Intrauterin atau IUD. 

Dosis 

Jaminan Lifepack untuk Anda

Konsumsi mineral tembaga dalam bentuk senyawa kimia di dalam sebuah suplemen sebenarnya tidak terlalu dibutuhkan.  Hanya saja pada beberapa orang yang mengalami masalah defisiensi tembaga maka membutuhkan tambahan asupan tembaga dari multivitamin dan suplemen mineral yang mengandung cupric sulphate. 

Konsumsi cupric sulphate untuk memenuhi kebutuhan mineral tembaga bisa didasarkan kepada angka kecukupan gizi AKG tembaga. Anda juga bisa menghitung asupan tembaga yang sudah diperoleh dari makanan. Berikut nilai AKG berdasarkan usia:

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

  • Nilai AKG untuk orang dewasa sebanyak 0,9 mg 
  • Untuk wanita dewasa nilai AKG-nya sebanyak 1 mg dengan batas maksimal 8 mg
  • Nilai AKG untuk anak usia 14 sampai 18 tahun sebanyak 0,89 mg

Kontraindikasi 

Interaksi dengan Obat Lain

Dilarang untuk mengkonsumsi suplemen yang mengandung tembaga atau cupric sulphate bersamaan dengan suplemen yang memiliki kandungan zinc atau seng di dalamnya. Untuk konsumsi yang aman sebaiknya dilakukan dengan rentang jarak 2 jam setelah mengkonsumsi salah satu suplemen. Pasalnya pemberian secara bersamaan berisiko menimbulkan efek samping yang tidak diinginkan. 

Selain konsumsi bersamaan dengan seng atau zinc, konsumsi cupric sulphate juga tidak boleh bersama-sama dengan obat penicillamine. Penggunaan bersamaan dengan obat penicillamine dikhawatirkan akan menurunkan tingkat absorbsi obat. 

Kelompok Orang Berisiko 

Ada beberapa kelompok orang berisiko yang membutuhkan pengawasan dokter secara ketat apabila ingin mengkonsumsi suplemen yang mengandung cupric sulphate atau tembaga. Pasien dengan riwayat penyakit idiopathic copper toxicosis, penyakit Wilson dan sirosis tidak diperbolehkan mengkonsumsi suplemen yang mengandung mineral tembaga karena akan menyebabkan efek samping berbahaya. 

Selain itu pasien dengan riwayat alergi terhadap kandungan senyawa dalam multivitamin tembaga atau cupric sulphate juga tidak diperbolehkan. Sementara itu, penggunaan pada ibu hamil dan menyusui memang masih masuk ke dalam kategori N yakni belum diketahui dengan pasti. Belum ada bukti yang menunjukkan efek samping penggunaan suplemen cupric sulphate namun konsumsi hanya bisa dilakukan dengan pertimbangan. 

Jaminan Lifepack untuk Anda

Anda harus berkonsultasi ke dokter jika ingin menggunakan cupric sulphate saat kondisi hamil atau menyusui. Pemberian hanya akan dilakukan dengan memandang lebih besarnya manfaat yang diperoleh ketimbang risiko yang mungkin timbul.

Efek Samping

Penggunaan cupric sulphate di dalam multivitamin dan mineral sebenarnya jarang menimbulkan efek samping pada penggunaan yang tepat serta pada mereka yang tidak memiliki penyakit penyerta. Kandungan tembaga di dalam multivitamin dan mineral juga tidak berkaitan dengan luka atau iritasi pada organ hati selama cara mengkonsumsinya benar dan tidak berlebihan.

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Sementara konsumsi cupric sulphate di dalam multivitamin dan mineral yang berlebihan memang dapat menyebabkan iritasi hati yang akut serta gangguan pencernaan kronis. Hal ini disebabkan oleh jumlah berlebih dari mineral tembaga dalam tubuh dapat menyebabkan overdosis tembaga serta iritasi hati kronis. Sementara untuk efek samping yang biasa timbul apabila konsumsi berlebihan adalah:

  • Rasa mual berlebihan hingga muntah darah
  • Rasa pusing dan sakit kepala
  • Timbul gejala seperti anemia
  • Pada kondisi yang semakin parah pasien mungkin akan mengalami perubahan warna kulit menjadi kekuningan
  • Keluar darah pada feses

Cara Konsumsi

Dilarang untuk konsumsi cupric sulphate dengan cara memotong atau menghancurkan suplemen di luar tubuh. Sebaiknya konsumsi suplemen cupric sulphate dalam bentuk tablet dengan meminumnya bersamaan dengan air putih. Menghancurkan suplemen di luar dikhawatirkan bisa menimbulkan risiko efek samping atau penurunan efektivitas penyerapan di tubuh.

Demikian informasi seputar cupric sulphate. Karena tergolong ke dalam obat keras, obat-obatan yang mengandung cupric sulphate hanya bisa didapatkan melalui konsultasi dokter dengan obat resep. Dapatkan informasi dan kebutuhan kesehatan Anda hanya di Apotek Lifepack.

Ingin konsultasi dokter dan tebus obat resep?

Nikmati kemudahan konsultasi GRATIS dengan tim dokter berpengalaman Apotek Lifepack. Sampaikan keluhan dan kebutuhan obat Anda langsung ke dokter kami melalui WhatsApp di nomor 0811 1062 5888 atau melalui link berikut.

Jaminan Lifepack untuk Anda

Dengan layanan digital Apotek Lifepack yang telah terintegrasi, Anda tidak perlu lagi antre ketika menebus resep obat. Apoteker kami akan membantu memvalidasi resep Anda. Layanan tebus resep akan sangat membantu kebutuhan obat rutin pasien kronis.

Apa Itu Apotek Lifepack?

Apotek Lifepack menyediakan beragam obat bebas, obat rutin, suplemen, hingga alat kesehatan dengan harga hemat, produk original berlisensi BPOM, dan gratis ongkir se-Indonesia. Layanan Lifepack tersedia secara online maupun offline. Dapatkan konsultasi dokter gratis dan program prioritas obat rutin secara khusus di layanan online kami. 

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Kunjungi juga apotek offline kami di berbagai kota besar. Jakarta di alamat Infinia Park, Jl. Dr. Saharjo No.45, Manggarai, Tebet. Sedangkan Surabaya di Jl. Raya Manyar 11 F, Menur Pumpungan. Untuk warga Bandung, Anda juga bisa membeli obat di Apotek Lifepack Bandung di Jl. Abdul Rahman Saleh Nomor 1A Ruko D, Cicendo. Nantikan kehadiran Apotek Lifepack di kota-kota besar Indonesia lainnya.

Jangan ragu juga untuk hubungi WhatsApp di nomor 0811 1062 5888 untuk beli obat, tebus resep, layanan konsultasi, dan lain-lainnya. Tim Asisten Apoteker kami akan membalas pesan Anda pada jadwal operasional, yaitu hari Senin – Minggu, pukul 07.00 – 23.00. Dapatkan informasi Apotek Lifepack lebih lanjut di sini.

Konsultasi Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat anda

Konsultasi Sekarang

Pertanyaan Seputar Lifepack

+

Apa itu Lifepack?

+

Apa yang membuat Lifepack berbeda dengan yang lain?

+

Apa saja metode pembayaran yang tersedia di Lifepack?

+

Berapa lama pengiriman obat saya?

+

Dokter spesialis apa saja yang tersedia di Lifepack?

Konsultasi Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat Anda

Konsultasi mobile Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat anda

Konsultasi Sekarang

Jaminan Lifepack untuk Anda

100% Obat Asli

Semua produk yang kami jual dijamin asli dan kualitas terbaik.

Dijamin Lebih Murah

Kami menjamin akan mengembalikan uang dari selisih perbedaan harga.

Gratis Ongkir

Tak perlu antre. Kami kirim ke alamat Anda. GRATIS!

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Kebersihan Apotek Selalu Terjaga

Apoteker selalu dicek suhu badannya

Apoteker selalu menggunakan Sanitizer

Kemasan obat praktis dan aman

Pengiriman dilakukan tanpa kontak langsung

Artikel Terkait

kandungan Crestor

Kandungan Crestor, Manfaat dan Efek Sampingnya

dosis cialis untuk pemula

Berapa Dosis Cialis untuk Pemula?

intrizin obat apa

Intrizin Obat Apa? Ketahui Kandungan dan Manfaatnya

chlorothiazide

Chlorothiazide: Dosis, Aturan Pakai dan Efek Samping

apotek modern

Apotek Modern vs Apotek Tradisional, Ini Bedanya

direktoriObat   21/02/2023

Tebus Obat Tak Perlu Antre Lagi

Dapatkan atau Upload resep, obat siap dikirim ke lokasi Anda

Chat via Whatsapp

Respon Cepat, Jawaban Akurat

Download Aplikasi

Obat Dijamin Asli, Lengkap dan Murah

Pelajari Lebih Lanjut