[wpseo_breadcrumb]

Ditinjau oleh: dr. Fala Adinda

Idiopathic Thrombocytopenic Purpura (ITP)

Idiopathic Thrombocytopenic Purpura (ITP) adalah suatu kondisi tubuh yang memiliki jumlah sel keping darah rendah, sehingga menyebabkan tubuh mudah memar dan berdarah. ITP dapat terjadi pada anak-anak maupun orang dewasa. Penyakit ini tidak menular sehingga adanya interaksi langsung dengan penderita tidak akan menyebabkan Anda tertular.

Informasi

Sel keping darah yang dimaksud ini adalah trombosit yang berperan penting dalam proses penggumpalan darah guna menghentikan perdarahan. Kadar trombosit normal sebanyak 150.000 per mcL. Nah, apabila jumlah trombosit rendah, maka seseorang akan mudah mengalami memar atau perdarahan. Kondisi yang paling rentan mengalami Idiopathic Thrombocytopenic Purpura (ITP) adalah anak-anak usia 2-5 tahun dan orang dewasa berusia 20-50 tahun. Dibanding laki-laki, wanita lebih berisiko menderita penyakit ini.

Pada ITP trombosit dihancurkan oleh sistem kekebalan tubuh. Jumlah trombosit yang rendah menyebabkan mudah memar dan berdarah, yang dapat dilihat dengan tanda area berwarna ungu pada permukaan kulit, selaput lendir, dan lapisan luar organ.

Gejala

Gejala utama yang muncul pada penderita Idiopathic Thrombocytopenic Purpura (ITP) adalah munculnya ruam merah atau memar di berbagai bagian tubuh dan perdarahan yang sulit dihentikan. Penyakit ini berbeda dengan gangguan pembekuan darah. Selain itu, tanda dan gejala tambahan lain yang ditunjukkan oleh penderita ITP adalah sebagai berikut.

Jaminan Lifepack untuk Anda

  • Rasa lelah yang berlebihan
  • Mimisan
  • Bercak darah pada urin dan tinja
  • Gusi berdarah, terutama setelah perawatan gigi
  • Perdarahan yang berlebih saat menstruasi
  • Perdarahan pada luka yang terjadi lebih lama

Terkadang, penderita ITP yang masih anak-anak jarang menimbulkan gejala. Kalaupun muncul gejala, sifatnya ringan dan berlangsung kurang dari 6 bulan (akut). Apabila gejala ITP berlangsung lebih dari 6 bulan (kronis), biasanya dialami oleh penderita dewasa.

Penyebab

Hingga saat ini, penyebab penyakit Idiopathic Thrombocytopenic Purpura (ITP) masih belum diketahui secara pasti. Diduga, ITP adalah gangguan yang terjadi pada sistem kekebalan tubuh seseorang atau autoimun. Seorang penderita ITP, sistem kekebalan tubuh menganggap sel keping darah atau trombosit sebagai benda asing yang berbahaya, maka dibentuk antibodi untuk menyerang trombosit. Inilah yang mengakibatkan jumlah trombosit menurun atau kurang dari normal. Selain autoimun, berikut ini adalah penyebab dari ITP.

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

  • Infeksi virus

Pada anak-anak, infeksi virus seperti gondok atau influenza terkadang menyebabkan iTP. Meski demikian, kondisi ini sering hilang dengan sendirinya.

Sementara, pada orang dewasa, infeksi virus seperti HIV menjadi pemicu terkena ITP

  • Penggunaan obat-obatan tertentu saat kehamilan

Faktor Risiko

Ada beberapa faktor yang meningkatkan risiko Anda terkena Idiopathic Thrombocytopenic Purpura (ITP) yaitu sebagai berikut.

  • Jenis kelamin (wanita cenderung lebih berisiko ketimbang laki-laki)
  • Infeksi virus
  • Paparan racun atau bahan kimia berbahaya
  • Pengobatan kemoterapi
  • Penyakit autoimun lain, seperti lupus
  • Vaksinasi 

Diagnosis

Diagnosis Idiopathic Thrombocytopenic Purpura (ITP) dilakukan dalam beberapa tahap. Terlebih dulu, dokter akan memeriksa seluruh bagian tubuh pasien guna mendeteksi memar atau perdarahan. Apabila pasien sedang mengalami perdarahan, maka dokter akan segera memeriksa luka tersebut dan mengobatinya. Tahap selanjutnya, dokter akan melakukan pemeriksaan darah untuk mengetahui jumlah trombosit. Seorang penderita ITP, akan memiliki trombosit dibawah normal. Semakin rendah trombositnya, maka risiko perdarahan akan meningkat.

Jaminan Lifepack untuk Anda

Tidak ada pemeriksaan khusus untuk memastikan ITP, namun dokter akan menyingkirkan berbagai kemungkinan lain yang menyebabkan perdarahan dan kadar trombosit yang rendah. Beberapa pemeriksaan tersebut adalah sebagai berikut.

  • Uji fungsi hati
  • Pemeriksaan fungsi ginjal
  • Aspirasi sumsum tulang

Pengobatan

Obat-obatan yang dapat mengatasi ITP adalah sebagai berikut.

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

  • Steroid

Obat yang mungkin disarankan oleh dokter adalah kortikosteroid oral seperti prednisone. Namun, penggunaan obat ini tidak dianjurkan dalam jangka panjang karena meningkatkan risiko infeksi, gula darah tinggi, dan osteoporosis.

  • Immune globulin

Apabila pemberian obat kortikosteroid tidak mempan, dokter akan memberikan injeksi immune globulin.

  • Obat yang mampu meningkatkan produksi trombosit dalam tubuh, misalnya romiplostim (Nplate) dan eltrombopag (Promacta).
  • Obat-obatan lain seperti Rituximab (Rituxan, Truxima) untuk tingkatkan produksi trombosit dan mengurangi risiko autoimun trombosit.

Anda juga bisa mengkonsumsi obat herbal seperti Fufang Ejiao Jiang untuk menaikkan trombosit.

Operasi

Apabila kondisi tubuh tidak semakin membaik setelah menjalani pengobatan, maka dokter akan menyarankan operasi pengangkatan limpa.

Jaminan Lifepack untuk Anda

Perawatan Darurat

Perawatan darurat ITP adalah prosedur yang menyerupai donor darah biasa, transfusi konsentrat trombosit. Tidak hanya trombosit, steroid dan immune globulin juga dapat diberikan melalui tabung vena.

Pencegahan

Idiopathic Thrombocytopenic Purpura (ITP) tidak dapat dicegah. Namun, penderita ITP dapat menerapkan langkah-langkah berikut untuk mencegah terjadinya perdarahan.

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

  • Lindungi diri dari hal-hal yang menyebabkan cedera.

Dalam hal ini, pilihlah aktivitas fisik yang ringan dan menghindari risiko cedera dan perdarahan.

  • Konsultasi dengan dokter terkait obat-obatan apa yang aman dikonsumsi. Dokter akan melarang penggunaan obat yang memengaruhi kadar trombosit dan risiko perdarahan, seperti aspirin atau ibuprofen.
  • Apabila mengalami gejala Idiopathic Thrombocytopenic Purpura (ITP) seperti yang disebutkan diatas atau yang tidak, segera hubungi dokter untuk dilakukan pemeriksaan.
  • Batasi konsumsi alkohol
  • Ikuti instruksi dokter
  • Lakukan pemeriksaan ulang secara rutin untuk mengetahui perkembangan penyakit Idiopathic Thrombocytopenic Purpura (ITP) dan kesehatan Anda.

Demikian informasi seputar idiopathic thrombocytopenic purpura itp. Karena tergolong ke dalam obat keras, obat-obatan untuk pasien penderita penyakit ini hanya bisa didapatkan melalui konsultasi dokter dengan obat resep. Dapatkan informasi dan kebutuhan kesehatan Anda hanya di Apotek Lifepack.

Ingin konsultasi dokter dan tebus obat resep?

Nikmati kemudahan konsultasi GRATIS dengan tim dokter berpengalaman Apotek Lifepack. Sampaikan keluhan dan kebutuhan obat Anda langsung ke dokter kami melalui WhatsApp di nomor 0811 1062 5888 atau melalui link berikut.

Dengan layanan digital Apotek Lifepack yang telah terintegrasi, Anda tidak perlu lagi antre ketika menebus resep obat. Apoteker kami akan membantu memvalidasi resep Anda. Layanan tebus resep akan sangat membantu kebutuhan obat rutin pasien kronis.

Jaminan Lifepack untuk Anda

Apa Itu Apotek Lifepack?

Apotek Lifepack menyediakan beragam obat bebas, obat rutin, suplemen, hingga alat kesehatan dengan harga hemat, produk original berlisensi BPOM, dan gratis ongkir se-Indonesia. Layanan Lifepack tersedia secara online maupun offline. Dapatkan konsultasi dokter gratis dan program prioritas obat rutin secara khusus di layanan online kami. 

Kunjungi juga apotek offline kami di berbagai kota besar. Jakarta di alamat Infinia Park, Jl. Dr. Saharjo No.45, Manggarai, Tebet. Sedangkan Surabaya di Jl. Raya Manyar 11 F, Menur Pumpungan. Untuk warga Bandung, Anda juga bisa membeli obat di Apotek Lifepack Bandung di Jl. Abdul Rahman Saleh Nomor 1A Ruko D, Cicendo. Nantikan kehadiran Apotek Lifepack di kota-kota besar Indonesia lainnya.

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Jangan ragu juga untuk hubungi WhatsApp di nomor 0811 1062 5888 untuk beli obat, tebus resep, layanan konsultasi, dan lain-lainnya. Tim Asisten Apoteker kami akan membalas pesan Anda pada jadwal operasional, yaitu hari Senin – Minggu, pukul 07.00 – 23.00. Dapatkan informasi Apotek Lifepack lebih lanjut di sini.

Konsultasi Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat anda

Konsultasi Sekarang

Pertanyaan Seputar Lifepack

+

Apa itu Lifepack?

+

Apa yang membuat Lifepack berbeda dengan yang lain?

+

Apa saja metode pembayaran yang tersedia di Lifepack?

+

Berapa lama pengiriman obat saya?

+

Dokter spesialis apa saja yang tersedia di Lifepack?

Konsultasi Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat Anda

Konsultasi mobile Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat anda

Konsultasi Sekarang

Jaminan Lifepack untuk Anda

100% Obat Asli

Semua produk yang kami jual dijamin asli dan kualitas terbaik.

Dijamin Lebih Murah

Kami menjamin akan mengembalikan uang dari selisih perbedaan harga.

Gratis Ongkir

Tak perlu antre. Kami kirim ke alamat Anda. GRATIS!

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Kebersihan Apotek Selalu Terjaga

Apoteker selalu dicek suhu badannya

Apoteker selalu menggunakan Sanitizer

Kemasan obat praktis dan aman

Pengiriman dilakukan tanpa kontak langsung

Artikel Terkait

jenis-jenis penyakit kronis

Jenis-Jenis Penyakit Kronis pada Anak, Apa Saja?

direktoriPenyakit   19/01/2023
penyakit akut dan kronis

Kenali Perbedaan Penyakit Akut dan Kronis

direktoriPenyakit   19/01/2023
kebal antibiotik

Sembarangan Minum Obat, Awas Kebal Antibiotik! Penyebab, Ciri-ciri, Pencegahan, dan Cara Mengatasi

direktoriPenyakit   07/12/2022
pembesaran kantung udara di paru-paru

Emfisema: Pembesaran Kantung Udara di Paru-Paru

direktoriPenyakit   10/11/2022
seberapa bahaya demam berdarah

Seberapa Bahaya Demam Berdarah?

direktoriPenyakit   01/10/2022

Tebus Obat Tak Perlu Antre Lagi

Dapatkan atau Upload resep, obat siap dikirim ke lokasi Anda

Chat via Whatsapp

Respon Cepat, Jawaban Akurat

Download Aplikasi

Obat Dijamin Asli, Lengkap dan Murah

Pelajari Lebih Lanjut