fbpx
Beranda › Hidup Sehat › Waspada Gejala Penyakit Hepatitis A dan Penularannya!

Mungkin beberapa dari Anda sudah familiar dengan penyakit hepatitis. Penyakit yang satu ini merupakan penyakit menular yang berbahaya. Hepatitis terdiri dari beberapa tipe, salah satunya adalah hepatitis A.  Hepatitis A adalah infeksi virus yang menyebabkan peradangan dan kerusakan pada organ hati. Penyakit ini disebarkan melalui kontak dengan orang yang terinfeksi, cairan tubuh atau fesesnya. Penyakit ini dapat menyerang segala usia. Meskipun begitu, Anda tetap dapat mencegahnya dengan vaksinasi. Simak selengkapnya tentang gejala, penularan, diagnosis hingga pencegahan penyakit hepatitis A berikut ini.

gejala-penyakit-hepatitis

Gejala Penyakit Hepatitis A

Hepatitis A biasanya paling sering muncul dalam 2-6 minggu setelah terpapar virus hepatitis A. Gejala penyakit yang timbul biasanya ringan, tetapi dapat berlangsung hingga beberapa bulan, terutama pada orang dewasa. Gejala yang timbul meliputi:

  • Urin berwarna gelap
  • Kelelahan
  • Gatal
  • Kehilangan selera makan
  • Demam 
  • Mual dan muntah
  • Kotoran berwarna pucat
  • Kulit menjadi kuning (jaundice)

Penularan Hepatitis A

Hepatitis A dapat menyerang siapa saja yang belum melakukan vaksinasi. Anda dapat terserang hepatitis A jika Anda melakukan beberapa hal ini:

  • Melakukan kontak langsung dengan orang yang menderita hepatitis A
  • Bepergian ke negara-negara dengan jumlah kasus hepatitis A yang tinggi
  • Berhubungan seksual dengan orang yang terinfeksi hepatitis A
  • Konsumsi makanan dan minuman yang terkontaminasi virus hepatitis A
  • Menyentuh benda-benda yang telah terkontaminasi virus hepatitis A

Anda tidak akan tertular virus hepatitis A melalui:

  • Duduk di sebelah orang yang terinfeksi
  • Memeluk orang yang terinfeksi
  • Melalui ASI

Diagnosis

Jika Anda memiliki gejala, biasanya dokter akan melakukan tes darah untuk memeriksa apakah Anda memiliki virus hepatitis A dalam tubuh Anda. Tes darah akan mendeteksi antibodi terhadap virus hepatitis A yang disebut antibodi imunoglobulin M (IgM) dan menunjukkan apakah Anda memiliki hepatitis A. 

Pencegahan

Hepatitis A adalah penyakit yang dapat dicegah dengan vaksin. Vaksinasi dianjurkan pada anak-anak berusia 1 tahun atau pada orang-orang yang memiliki risiko terhadap hepatitis A.Salah satu vaksin yang dapat diberikan petugas medis kepada anak adalah Havrix 720 Junior 0.5 ml – 1 injeksi – Vaksin Hepatitis A (Rp388.900).

Jaminan Lifepack untuk Anda

Selain itu, Anda dapat mencegah hepatitis A dengan praktik hidup bersih terutama menjaga personal hygiene yang baik. Mencuci tangan setelah beraktivitas atau sebelum makan akan sangat membantu Anda untuk menghindari infeksi virus hepatitis A, atau infeksi lainnya.

Itulah beberapa informasi mengenai gejala hepatitis A dan penularannya. Jika Anda merasakan gejala-gejala di atas, periksakan diri ke dokter untuk segera mendapat penanganan lebih lanjut.

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Unduh aplikasi Lifepack yang tersedia di Google Play Store dan App Store. Dapatkan solusi apotek online yang dapat Anda jangkau di manapun dan kapanpun.

Konsultasi Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat anda

Konsultasi Sekarang

Pertanyaan Seputar Lifepack

+

Apa itu Lifepack?

+

Apa yang membuat Lifepack berbeda dengan yang lain?

+

Apa saja metode pembayaran yang tersedia di Lifepack?

+

Berapa lama pengiriman obat saya?

+

Dokter spesialis apa saja yang tersedia di Lifepack?

Konsultasi Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat Anda

Yuk, segera

Konsultasi Sekarang

Konsultasi mobile Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat anda

Konsultasi Sekarang

Jaminan Lifepack untuk Anda

100% Obat Asli

Semua produk yang kami jual dijamin asli dan kualitas terbaik.

Dijamin Lebih Murah

Kami menjamin akan mengembalikan uang dari selisih perbedaan harga.

Gratis Ongkir

Tak perlu antre. Kami kirim ke alamat Anda. GRATIS!

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Kebersihan Apotek Selalu Terjaga

Apoteker selalu dicek suhu badannya

Apoteker selalu menggunakan Sanitizer

Kemasan obat praktis dan aman

Pengiriman dilakukan tanpa kontak langsung

Artikel Terkait

Sering Merasa Cemas dan Susah Tidur? Jangan Diabaikan!

Hidup Sehat   23/02/2024
manfaat me time bagi mental

Manfaat Me Time bagi Kesehatan Mental

Hidup Sehat   30/12/2023
pengaruh perselingkuhan orang tua bagi mental anak

Pengaruh Perselingkuhan Orang Tua bagi Mental Anak

Hidup Sehat   29/12/2023
efek perselingkuhan bagi mental

Efek Perselingkuhan bagi Kesehatan Mental

Hidup Sehat   28/12/2023
kondisi mental orangtua berpengaruh ke anak

Kondisi Mental Orang Tua Berpengaruh ke Kesehatan Anak

Hidup Sehat   27/12/2023

Tebus Obat Tak Perlu Antre Lagi

Dapatkan atau Upload resep, obat siap dikirim ke lokasi Anda

Chat via Whatsapp

Respon Cepat, Jawaban Akurat

Download Aplikasi

Obat Dijamin Asli, Lengkap dan Murah

Pelajari Lebih Lanjut