Penyakit Cacar Ular: Penyebab, Gejala, dan Cara Mengatasinya

Penyakit Herpes Zoster atau biasa disebut Cacar Ular merupakan penyakit yang disebabkan infeksi virus yang bernama Varicella zoster yang juga merupakan penyebab penyakit cacar air. Muncul bintil yang berisi air dan terasa nyeri di kulit penderitanya. Penyakit ini tidaklah berbahaya, tetapi rasa nyeri yang muncul perlu mendapatkan penanganan.

Penyebab Penyakit Cacar Ular

Cacar Ular merupakan jenis penyakit yang asal mulanya muncul karena infeksi virus Varicella zoster. Penderita cacar ular biasanya pernah menderita cacar air karena penyakit ini merupakan jenis penyakit reaktivasi.

Penyakit ini bisa saja menyerang tubuh jika kondisi tubuhnya tidak sehat. Golongan orang yang sering menderita cacar air adalah orang yang umurnya sudah mencapai 50 tahun ke atas. Golongan orang dengan sistem kekebalan tubuh lemah juga memiliki resiko lebih untuk menderita cacar ular, seperti bayi, penderita AIDS, dan penderita kanker.

Herpes zoster pada umumnya tidak menular ke orang lain yang sudah pernah mengalami cacar. Tetapi, cacar ular memiliki kemungkinan besar untuk menular ke orang lain yang belum pernah mengalami cacar sama sekali. Orang yang ditularkan kemungkinan besar akan menderita cacar air alih-alih cacar ular.

Virus herpes zoster tidak menyebar melalui batuk atau bersin tetapi melalui kontak langsung. Lepuhan kulit atau cairan dari bintil yang belum bersih dan sembuh dapat menjadi sumber penularan virus. Jika bintil dan kulit telah mengering menjadi kerak atau pun sudah bersih, virus telah mati dan tidak dapat menular lagi.

Jaminan Lifepack untuk Anda

Gejala Penyakit Cacar Ular

Berikut gejala penyakit cacar ular yang perlu diwaspadai. Gejala dapat muncul satu per satu atau bersamaan.

Timbul ruam

Ruam yang ada pada kulit akan berubah jadi bintil dan luka melepuh yang ada air di dalam bintil tersebut. Biasanya luka akan terasa menjadi sangat gatal dan mudah pecah. Pecahnya bintil akan meninggalkan bekas koreng setelah beberapa hari. Ruam yang muncul biasanya akan membentuk sebuah pola seperti ular, maka dari itu disebut cacar ular.

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Kulit terasa nyeri

Kulit yang mengalami cacar pada umumnya akan mengalami rasa nyeri, sensasi terbakar, dan juga sakit seperti ditusuk benda yang tajam. Dalam jangka panjang, kulit tersebut akan mati rasa tetapi tetap terasa gatal. Tentunya ini akan meninggalkan rasa sangat tidak nyaman.

Gejala lainnya

Ada pula gejala lainnya yang muncul jika menderita cacar ular, seperti demam, nafsu makan hilang, badan terasa tidak enak, kepala terasa nyeri, dan juga sensitif terhadap cahaya.

Cara Mengobati Cacar Ular

Cara mengobati cacar ular yang paling pertama adalah dengan mengonsumsi obat yang diberikan dokter.

Selain itu Anda juga bisa melakukan perawatan mandiri di rumah agar gejala cacar bisa cepat reda. Anda bisa mengompres kulit yang ruam atau berbintil dengan air dingin supaya bintil menjadi bersih.

Jaminan Lifepack untuk Anda

Pastikan juga beristirahat dengan cukup. Pada umumnya rasa gatal atau nyeri tidak akan terasa di saat Anda tidur. Anda harus tidur sampai 9 jam sehari agar proses pemulihan lebih cepat. Kenakan pakaian yang longgar agar bintil tidak terkena pakaian sehingga tidak pecah.

Demikian informasi seputar penyakit cacar ular. Karena tergolong ke dalam obat keras, obat untuk membantu mengatasi gejala akibat penyakit cacar ular hanya bisa didapatkan melalui konsultasi dokter dengan obat resep. Dapatkan informasi dan kebutuhan kesehatan Anda hanya di Apotek Lifepack.

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Ingin konsultasi dokter dan tebus obat resep?

Nikmati kemudahan konsultasi GRATIS dengan tim dokter berpengalaman Apotek Lifepack. Sampaikan keluhan dan kebutuhan obat Anda langsung ke dokter kami melalui WhatsApp di nomor 0811 1062 5888 atau melalui link berikut.

Dengan layanan digital Apotek Lifepack yang telah terintegrasi, Anda tidak perlu lagi antre ketika menebus resep obat. Apoteker kami akan membantu memvalidasi resep Anda. Layanan tebus resep akan sangat membantu kebutuhan obat rutin pasien kronis.

Apa Itu Apotek Lifepack?

Apotek Lifepack menyediakan beragam obat bebas, obat rutin, suplemen, hingga alat kesehatan dengan harga hemat, produk original berlisensi BPOM, dan gratis ongkir se-Indonesia. Layanan Lifepack tersedia secara online maupun offline. Dapatkan konsultasi dokter gratis dan program prioritas obat rutin secara khusus di layanan online kami. 

Jaminan Lifepack untuk Anda

Kunjungi juga apotek offline kami di berbagai kota besar. Jakarta di alamat Infinia Park, Jl. Dr. Saharjo No.45, Manggarai, Tebet. Sedangkan Surabaya di Jl. Raya Manyar 11 F, Menur Pumpungan. Untuk warga Bandung, Anda juga bisa membeli obat di Apotek Lifepack Bandung di Jl. Abdul Rahman Saleh Nomor 1A Ruko D, Cicendo. Nantikan kehadiran Apotek Lifepack di kota-kota besar Indonesia lainnya.

Jangan ragu juga untuk hubungi WhatsApp di nomor 0811 1062 5888 untuk beli obat, tebus resep, layanan konsultasi, dan lain-lainnya. Tim Asisten Apoteker kami akan membalas pesan Anda pada jadwal operasional, yaitu hari Senin – Minggu, pukul 07.00 – 23.00. Dapatkan informasi Apotek Lifepack lebih lanjut di sini.

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Konsultasi Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat anda

Konsultasi Sekarang

Artikel Terkait

kandungan Crestor

Kandungan Crestor, Manfaat dan Efek Sampingnya

dosis cialis untuk pemula

Berapa Dosis Cialis untuk Pemula?

intrizin obat apa

Intrizin Obat Apa? Ketahui Kandungan dan Manfaatnya

chlorothiazide

Chlorothiazide: Dosis, Aturan Pakai dan Efek Samping

apotek modern

Apotek Modern vs Apotek Tradisional, Ini Bedanya

direktoriObat   21/02/2023

Pertanyaan Seputar Lifepack

+

Apa itu Lifepack?

+

Apa yang membuat Lifepack berbeda dengan yang lain?

+

Apa saja metode pembayaran yang tersedia di Lifepack?

+

Berapa lama pengiriman obat saya?

+

Dokter spesialis apa saja yang tersedia di Lifepack?

Tebus Obat Tak Perlu Antre Lagi

Dapatkan atau Upload resep, obat siap dikirim ke lokasi Anda

Chat via Whatsapp

Respon Cepat, Jawaban Akurat

Download Aplikasi

Obat Dijamin Asli, Lengkap dan Murah

Pelajari Lebih Lanjut
gift subscribe

Selamat! Anda Mendapatkan Voucher Diskon!

Nikmati diskon Rp10.000 untuk Membeli obat minimum transaksi Rp100.000, Masukkan alamat email Anda untuk dapat kodenya sekarang.