fbpx
BerandadirektoriObatInformasi Kesehatan Obat dari Huruf HObat Hexymer: Manfaat, Komposisi, Dosis Penggunaan, dan Efek Samping

Lansia dari mulai 60 tahun pada umumnya sangat rentan untuk mengalami berbagai macam penyakit yang berhubungan dengan saraf seperti Parkinson dan Alzheimer. Tetapi fakta ini tidak menutup kemungkinan bahwa penyakit parkinson juga bisa menyerang usia muda. Parkinson pada umumnya dapat diobati dengan fisioterapi, serta pengobatan medis seperti dengan obat Hexymer. Cek manfaat, dosis, dan efek samping Hexymer berikut. 

Manfaat Obat Hexymer

Obat Hexymer bermanfaat untuk meredakan gejala penyakit Parkinson. Parkinson sendiri adalah penyakit saraf yang secara bertahap akan meningkatkan gejalanya dan semakin memburuk. Secara berangsur, pasien akan mengalami kesulitan untuk mengendalikan atau mengontrol gerakannya.

Gangguan ini akan menyebabkan otot-otot di badan menjadi kaku sehingga otot bergerak sendiri. Bergeraknya otot tanpa disadari oleh pasien tentunya akan menyulitkan berbagai kegiatan yang dilakukannya. Maka dari itu, fisioterapi dan obat diperlukan untuk mencegah dan meredakan gejala Parkinson.

Komposisi obat Hexymer

Hexymer mengandung Trihexyphenidyl HCL 2 mg. Pasien dengan alergi terhadap kandungan dalam obat Hexymer dapat menggantinya dengan obat lain dengan anjuran dari dokter.

Dosis obat Hexymer

Dosis untuk obat Hexymer dibedakan sesuai akibat atau gejalanya, yaitu:

  • Parkinsonisme idiopatik dan pasca ensefalitis (peradangan akut)

Dosis awal untuk hari pertama sebanyak 1 mg dan pada hari selanjutnya ditingkatkan menjadi dosis 2 mg 2-3 kali sehari. Dosis ini di minum selama 3-5 hari atau selama tercapai dosis terapi.

Jaminan Lifepack untuk Anda

  • Pasca ensefalitis

Dosisnya 12-15 mg setiap sekali sehari.

  • Parkinson akibat obat

Dosis awal 1 mg di hari pertama dan ditingkatkan hingga gejalanya berkurang. Dosis hanya boleh antara 5-15 mg dalam sehari.

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Aturan pemakaian obat Hexymer

Selama mengkonsumsi obat Hexymer pasien sangat dianjurkan untuk menelannya secara utuh bersama dengan makanan. Konsumsi obat sebelum makan jika pasien mengalami kondisi mulut kering. Konsumsi setelah makan jika pasien mengalami produksi air liur berlebih dan rasa mual.

Cara penyimpanan

Penyimpanan obat Hexymer harus terhindar dari sinar matahari langsung dan dalam suhu ruang hingga 30°C.

Efek Samping

Pada dasarnya obat Hexymer merupakan obat keras, sehingga untuk mendapatkannya harus menggunakan resep dokter. Pengguna juga harus mengkonsumsinya sesuai dengan anjuran dari dokter. 

Meskipun begitu, konsumsi obat ini dapat menimbulkan beberapa efek samping, seperti:

Jaminan Lifepack untuk Anda

  • Mulut kering

Untuk mengatasinya, pengguna bisa mengunyah permen atau permen karet yang bebas gula.

  • Pusing

Untuk mengatasinya, pengguna bisa membaringkan tubuh atau duduk hingga terasa lebih baik. Hindari mengemudi atau mengoperasikan mesin setelah konsumsi karena efek ini dapat muncul tiba-tiba.

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

  • Mual

Sebelum, saat, atau setelah konsumsi, hindari makanan yang sulit untuk dicerna. Jika mual muncul setelah konsumsi, jangan langsung berbaring.

  • Sembelit
  • Sakit kepala
  • Gangguan penglihatan
  • Mengantuk
  • Anyang-anyangan
  • Gangguan kecemasan
  • Takikardi (detak jantung lebih dari 100x/ menit.
  • Gugup
  • Pembesaran pupil mata
  • Peningkatan bola mata

Selain itu, ada beberapa peringatan yang perlu dilakukan sebelum konsumsi obat Hexymer.

Penderita glaukoma tidak dianjurkan untuk mengkonsumsi Hexymer hingga sampai glukomanya sembuh. Pasien dengan kondisi alergi, atau kondisi riwayat obat lainnya, sampaikan dulu ke dokter.

Demikian informasi seputar obat Hexymer. Karena tergolong ke dalam obat keras, Hexymer hanya bisa didapatkan melalui konsultasi dokter dengan obat resep. Dapatkan informasi dan kebutuhan kesehatan Anda hanya di Apotek Lifepack.

Jaminan Lifepack untuk Anda

Ingin konsultasi dokter dan tebus obat resep?

Nikmati kemudahan konsultasi GRATIS dengan tim dokter berpengalaman Apotek Lifepack. Sampaikan keluhan dan kebutuhan obat Anda langsung ke dokter kami melalui WhatsApp di nomor 0811 1062 5888 atau melalui link berikut.

Dengan layanan digital Apotek Lifepack yang telah terintegrasi, Anda tidak perlu lagi antre ketika menebus resep obat. Apoteker kami akan membantu memvalidasi resep Anda. Layanan tebus resep akan sangat membantu kebutuhan obat rutin pasien kronis.

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Apa Itu Apotek Lifepack?

Apotek Lifepack menyediakan beragam obat bebas, obat rutin, suplemen, hingga alat kesehatan dengan harga hemat, produk original berlisensi BPOM, dan gratis ongkir se-Indonesia. Layanan Lifepack tersedia secara online maupun offline. Dapatkan konsultasi dokter gratis dan program prioritas obat rutin secara khusus di layanan online kami. 

Kunjungi juga apotek offline kami di berbagai kota besar. Jakarta di alamat Infinia Park, Jl. Dr. Saharjo No.45, Manggarai, Tebet. Sedangkan Surabaya di Jl. Raya Manyar 11 F, Menur Pumpungan. Untuk warga Bandung, Anda juga bisa membeli obat di Apotek Lifepack Bandung di Jl. Abdul Rahman Saleh Nomor 1A Ruko D, Cicendo. Nantikan kehadiran Apotek Lifepack di kota-kota besar Indonesia lainnya.

Jangan ragu juga untuk hubungi WhatsApp di nomor 0811 1062 5888 untuk beli obat, tebus resep, layanan konsultasi, dan lain-lainnya. Tim Asisten Apoteker kami akan membalas pesan Anda pada jadwal operasional, yaitu hari Senin – Minggu, pukul 07.00 – 23.00. Dapatkan informasi Apotek Lifepack lebih lanjut di sini.

Konsultasi Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat anda

Konsultasi Sekarang

Pertanyaan Seputar Lifepack

+

Apa itu Lifepack?

+

Apa yang membuat Lifepack berbeda dengan yang lain?

+

Apa saja metode pembayaran yang tersedia di Lifepack?

+

Berapa lama pengiriman obat saya?

+

Dokter spesialis apa saja yang tersedia di Lifepack?

Konsultasi Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat Anda

Yuk, segera

Konsultasi Sekarang

Konsultasi mobile Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat anda

Konsultasi Sekarang

Jaminan Lifepack untuk Anda

100% Obat Asli

Semua produk yang kami jual dijamin asli dan kualitas terbaik.

Dijamin Lebih Murah

Kami menjamin akan mengembalikan uang dari selisih perbedaan harga.

Gratis Ongkir

Tak perlu antre. Kami kirim ke alamat Anda. GRATIS!

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Kebersihan Apotek Selalu Terjaga

Apoteker selalu dicek suhu badannya

Apoteker selalu menggunakan Sanitizer

Kemasan obat praktis dan aman

Pengiriman dilakukan tanpa kontak langsung

Artikel Terkait

heparin vs warfarin

Heparin vs Warfarin: Perbedaan Cara Kerja dan Penggunaan

heparin injeksi

Heparin Injeksi: Manfaat, Dosis, Efek Samping

direktoriObat   10/10/2022
harnal-D-0.2-mg

Obat Harnal D: Efek Samping, Manfaat Dan Dosis

direktoriObat   24/03/2021
hydrocortisone, hidrokortison

Hydrocortisone

direktoriObat   30/11/2020
hydrocortisone obat

Hydrocortisone: Manfaat, Dosis, dan Efek Samping

Obat   05/11/2020

Tebus Obat Tak Perlu Antre Lagi

Dapatkan atau Upload resep, obat siap dikirim ke lokasi Anda

Chat via Whatsapp

Respon Cepat, Jawaban Akurat

Download Aplikasi

Obat Dijamin Asli, Lengkap dan Murah

Pelajari Lebih Lanjut

Metode Pembayaran

metode pembayaran

Partner Pengiriman