[wpseo_breadcrumb]

Ditinjau oleh: dr. Denny Archiando

Ambeien: Penyebab, Gejala, dan Pengobatan

Penyakit ambeien atau wasir merupakan penyakit yang sangat mengganggu terutama ketika Anda buang air besar. Namun sudahkah Anda mengetahui penyebab ambeien? Bagaimana gejala dan pengobatannya? Pelajari selengkapnya pada ulasan berikut ini.

Penyebab Ambeien

Penyakit ambeien terjadi karena terdapat tekanan pada anus sehingga membuat anus terluka. Ambeien disebabkan oleh beberapa hal, antara lain:

  • Mengejan saat buang air besar
  • Sembelit
  • Duduk untuk waktu yang lama, terutama saat di toilet
  • Penyakit-penyakit tertentu, seperti sirosis

Gejala Ambeien

Penyakit ambeien memiliki beberapa gejala khas yang dapat dengan mudah Anda kenali, antara lain: 

  • Keluar darah tanpa rasa sakit dari dubur
  • Anus terasa gatal
  • Sakit atau nyeri anal, terutama saat duduk
  • Nyeri saat buang air besar
  • Terdapat satu atau lebih benjolan lunak yang keras di dekat anus

Tipe Penyakit Ambeien

  1. Ambeien internal: Ditemukan di dalam rektum. Kebanyakan tidak terasa sakit tetapi cenderung mengalami pendarahan.
  2. Ambeien prolaps: Bentuk ambeien internal yang lebih parah. Pembuluh-pembuluh vena pada penyakit ini keluar melalui anus dan menggantung keluar dari tubuh, terutama setelah buang air besar. Terkadang, sfingter anal (cincin otot) dapat mencekik vena yang menggantung secara permanen
  3. Ambeien eksternal: ambeien dengan pendarahan kecil pada bawah kulit di sekitar anus. Selain itu juga terdapat benjolan keras di area anus.

Pengobatan Penyakit Ambeien

Pengobatan ambeien dilakukan sesuai dengan derajat atau tingkat keparahan ambeien itu sendiri. Berikut beberapa pengobatan sesuai tingkat keparahan ambeien.

Derajat 1 dan 2

Perubahan gaya hidup diperlukan untuk tidak memperparah ambeien. Konsumsi serat dan air yang cukup dapat menjadi salah satu cara perubahan gaya hidup untuk mencegah ambeien semakin parah. Selain itu, pada tingkat ini dapat dilakukan pengobatan topikal dengan berbagai anestesi lokal seperti kortikosteroid atau obat antiinflamasi. Obat topikal yang umum seperti glyceryl trinitrate 0,2%.

Jaminan Lifepack untuk Anda

Selain itu tindakan Rubber Band Ligation (RBL) juga dapat dilakukan sebagai langkah penanganan ambeien. RBL dilakukan dengan memperbaiki jaringan nekrosis ambeien dan mukosa pada dubur.

Skleroterapi dilakukan melalui anoskop, penyuntikkan dengan bahan sclerosant ke dalam submukosa. Sclerosant kemudian menyebabkan fibrosis dan perbaikan ke saluran anus.

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Derajat 3

Pada derajat 3, perubahan gaya hidup, Rubber Band Ligation (RBL), dan skleroterapi dapat dilakukan sebagai tindakan penanganan. 

Pada derajat ini juga dapat dilakukan hemoroidektomi. Ada dua jenis utama hemoroidektomi, yaitu ferguson (hemoroidektomi tertutup) dan Milligan-Morgan (hemoroidektomi terbuka). Hemoroidektomi terbuka sering dilakukan pada pembedahan ambeien gangren akut di mana edema jaringan dan nekrosis menghalangi penutupan mukosa.

Pada derajat 3, alternatif operasi hemoroidektomi dapat dilakukan dengan stapled hemorrhoidopexy, di mana alat stapel digunakan untuk reseksi dan memperbaiki jaringan hemoroid internal ke dinding rektum. 

Selain itu pada derajat ini juga dapat dilakukan Ligasi arteri ambeien dengan doppler. Ligasi arteri ambeien dengan dilakukan untuk mengidentifikasi dan mengikat arteri hemoroid. Cara ini disebut juga dengan dematerialisasi hemoroid transanal.

Jaminan Lifepack untuk Anda

Derajat 4

Pada derajat 4, tindakan yang dapat dilakukan berupa perubahan gaya hidup, hemoroidektomi, dan stapled hemorrhoidopexy.

Pencegahan Penyakit Ambeien

Sembelit, mengejan saat buang air besar, dan duduk di toilet terlalu lama meningkatkan risiko wasir. Untuk mencegah sembelit dan wasir, Anda harus:

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

  • Konsumsi air yang cukup
  • Konsumsi makanan tinggi serat buah-buahan, sayuran, dan biji-bijian
  • Gunakan pelunak tinja untuk mencegah tegang ketika buang air besar

Itulah beberapa informasi mengenai penyebab, gejala, dan pencegahan ambeien. Karena tergolong ke dalam obat keras, obat-obatan untuk membantu mengobati gejala ambeien yang parah hanya bisa didapatkan melalui konsultasi dokter dengan obat resep. Dapatkan informasi dan kebutuhan kesehatan Anda hanya di Apotek Lifepack.

Ingin konsultasi dokter dan tebus obat resep?

Nikmati kemudahan konsultasi GRATIS dengan tim dokter berpengalaman Apotek Lifepack. Sampaikan keluhan dan kebutuhan obat Anda langsung ke dokter kami melalui WhatsApp di nomor 0811 1062 5888 atau melalui link berikut.

Dengan layanan digital Apotek Lifepack yang telah terintegrasi, Anda tidak perlu lagi antre ketika menebus resep obat. Apoteker kami akan membantu memvalidasi resep Anda. Layanan tebus resep akan sangat membantu kebutuhan obat rutin pasien kronis.

Apa Itu Apotek Lifepack?

Apotek Lifepack menyediakan beragam obat bebas, obat rutin, suplemen, hingga alat kesehatan dengan harga hemat, produk original berlisensi BPOM, dan gratis ongkir se-Indonesia. Layanan Lifepack tersedia secara online maupun offline. Dapatkan konsultasi dokter gratis dan program prioritas obat rutin secara khusus di layanan online kami. 

Jaminan Lifepack untuk Anda

Kunjungi juga apotek offline kami di berbagai kota besar. Jakarta di alamat Infinia Park, Jl. Dr. Saharjo No.45, Manggarai, Tebet. Sedangkan Surabaya di Jl. Raya Manyar 11 F, Menur Pumpungan. Untuk warga Bandung, Anda juga bisa membeli obat di Apotek Lifepack Bandung di Jl. Abdul Rahman Saleh Nomor 1A Ruko D, Cicendo. Nantikan kehadiran Apotek Lifepack di kota-kota besar Indonesia lainnya.

Jangan ragu juga untuk hubungi WhatsApp di nomor 0811 1062 5888 untuk beli obat, tebus resep, layanan konsultasi, dan lain-lainnya. Tim Asisten Apoteker kami akan membalas pesan Anda pada jadwal operasional, yaitu hari Senin – Minggu, pukul 07.00 – 23.00. Dapatkan informasi Apotek Lifepack lebih lanjut di sini.

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Konsultasi Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat anda

Konsultasi Sekarang

Referensi

Pertanyaan Seputar Lifepack

+

Apa itu Lifepack?

+

Apa yang membuat Lifepack berbeda dengan yang lain?

+

Apa saja metode pembayaran yang tersedia di Lifepack?

+

Berapa lama pengiriman obat saya?

+

Dokter spesialis apa saja yang tersedia di Lifepack?

Konsultasi Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat Anda

Konsultasi mobile Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat anda

Konsultasi Sekarang

Jaminan Lifepack untuk Anda

100% Obat Asli

Semua produk yang kami jual dijamin asli dan kualitas terbaik.

Dijamin Lebih Murah

Kami menjamin akan mengembalikan uang dari selisih perbedaan harga.

Gratis Ongkir

Tak perlu antre. Kami kirim ke alamat Anda. GRATIS!

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Kebersihan Apotek Selalu Terjaga

Apoteker selalu dicek suhu badannya

Apoteker selalu menggunakan Sanitizer

Kemasan obat praktis dan aman

Pengiriman dilakukan tanpa kontak langsung

Artikel Terkait

Sering Merasa Cemas dan Susah Tidur? Jangan Diabaikan!

Hidup Sehat   23/02/2024
manfaat me time bagi mental

Manfaat Me Time bagi Kesehatan Mental

Hidup Sehat   30/12/2023
pengaruh perselingkuhan orang tua bagi mental anak

Pengaruh Perselingkuhan Orang Tua bagi Mental Anak

Hidup Sehat   29/12/2023
efek perselingkuhan bagi mental

Efek Perselingkuhan bagi Kesehatan Mental

Hidup Sehat   28/12/2023
kondisi mental orangtua berpengaruh ke anak

Kondisi Mental Orang Tua Berpengaruh ke Kesehatan Anak

Hidup Sehat   27/12/2023

Tebus Obat Tak Perlu Antre Lagi

Dapatkan atau Upload resep, obat siap dikirim ke lokasi Anda

Chat via Whatsapp

Respon Cepat, Jawaban Akurat

Download Aplikasi

Obat Dijamin Asli, Lengkap dan Murah

Pelajari Lebih Lanjut