fbpx
BerandadirektoriObatObat Euthyrox: Dosis, Manfaat Dan Efek Samping

Ditinjau oleh: dr. Amanda Ismoetia

obat euthyrox

Kandungan Euthyrox adalah Levothyroxine. Fungsi Euthyrox adalah membantu mengobati segala jenis gejala-gejala yang timbul akibat kelainan tiroid, seperti kanker tiroid atau penyakit gondok. Obat ini tergolong ke dalam obat hipotiroid yang keras sifatnya jadi perlu resep untuk membelinya.

“Hormon tiroid sendiri berfungsi untuk mengatur produksi panas tubuh, metabolisme, pertumbuhan tulang, syaraf, serta pertumbuhan dan perkembangan otak. Kekurangan hormon tiroid pada bayi dan masa awal kehidupan, bisa mengakibatkan hambatan pertumbuhan dan retardasi mental,” tambah dr. Amanda Ismoetia, tim dokter di Lifepack.

Dosis Yang Tepat Untuk Obat Euthyrox

Obat ini dapat dikonsumsi setelah tahu aturan penggunaan. Aturan tersebut biasanya akan diresepkan oleh dokter atau terlampir pada kemasan obat. Obat Euthyrox ini tersedia dalam bentuk kapsul, tablet, pil dan juga kaplet. Mengkonsumsi obat ini dianjurkan untuk tidak dihancurkan sebab bisa mempengaruhi khasiat obat tersebut. Jadi disarankan obat ini langsung diminum bersama air saja.

Dosis obat ini tergantung pada kelainan tiroid yang diderita. Untuk Goiter Eutiroid dosisnya adalah 75 mcg sampai dengan 200 mcg. Jika kondisinya adalah Hipotiroidisme dosisnya 25 mcg sampai 50 mcg  kemudian ditingkatkan dosisnya pada interval 2 sampai 4 minggu.

Obat bisa terlihat manfaatnya jika diminum secara oral dan tidak boleh melebihi, mengurangi dan juga lebih lama dari aturan yang dibuat dokter. Jika setelah minum ternyata merasa adanya efek yang kurang baik maka konsultasikan ke dokter.

Jaminan Lifepack untuk Anda

Manfaat Yang Dirasakan Setelah Minum Obat

Hormon tiroid yang rendah nantinya akan mengganggu jalannya proses metabolisme dalam tubuh dan dapat mempengaruhi kesehatan tulang, serta juga mengganggu kerja otot dan jantung. Euthyrox dapat membantu mengobati gejala-gejala yang timbul. Selain bisa membantu mengatasi kondisi tersebut ada juga manfaat lainnya dan manfaatnya sebagai berikut.

·         Penyakit Gondok

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Penyakit gondok adalah membesarnya kelenjar abnormal yang berbentuk kupu-kupu yang letaknya ada di bawah jakun. Penyakit tersebut ada karena tubuh kekurangan yodium dan juga karena peradangan di kelenjar tiroid. Gejala penyakit gondok adalah batuk dan leher bengkak. 

·         Kanker Tiroid

Kanker tiroid merupakan jenis kanker yang merusak fungsi kelenjar tiroid. Kanker tiroid ini akan membuat sel-sel pada kelenjar tiroid tidak dapat dikendalikan pertumbuhannya. Penyakit yang bisa menyebabkan kanker ini adalah penyakit gondok. Untuk yang menderita penyakit kanker ini tidak merasakan apa pun di awalnya tetapi kalau sudah cukup parah akan muncul benjolan di leher.

·         Hipotiroidisme

Jaminan Lifepack untuk Anda

Hipotiroidisme adalah kondisi dimana kelenjar tiroid sudah tidak bisa lagi memproduksi hormon tiroid sesuai yang dibutuhkan tubuh. Kekurangan hormon ini dampaknya adalah akan mengganggu irama jantung dan juga proses metabolisme. Gejalanya adalah mudah lelah, sembelit, mulut terasa kering dan berat badan naik drastis.

Efek Samping Mengkonsumsi Obat Euthyrox

Setiap obat memiliki risiko efek samping. Efek samping bisa muncul dikarenakan kondisi tubuh yang tidak mampu menerima kandungan dari obat dan juga dosis yang kurang tepat. Untuk obat Euthyrox efeknya ada di bawah ini.

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

·         Sakit kepala

·         Rambut rontok

·         Lemah otot

·         Tremor

Jaminan Lifepack untuk Anda

·         Mood swing

·         Produksi keringat berlebih

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

·         Diare

Efek samping obat Euthyrox 100 mcg yang disebutkan tadi bisa dirasakan dan ada juga yang tidak dapat merasakan karena kondisi seseorang juga berbeda-beda. Tetapi untuk yang efeknya sudah terlalu parah harus ditangani tenaga medis.

Demikian informasi seputar Euthyrox. Karena tergolong ke dalam obat keras, Euthyrox hanya bisa didapatkan melalui konsultasi dokter dengan obat resep. Dapatkan informasi dan kebutuhan kesehatan Anda hanya di Apotek Lifepack.

Ingin konsultasi dokter dan tebus obat resep?

Nikmati kemudahan konsultasi GRATIS dengan tim dokter berpengalaman Apotek Lifepack. Sampaikan keluhan dan kebutuhan obat Anda langsung ke dokter kami melalui WhatsApp di nomor 0811 1062 5888 atau melalui link berikut.

Jaminan Lifepack untuk Anda

Dengan layanan digital Apotek Lifepack yang telah terintegrasi, Anda tidak perlu lagi antre ketika menebus resep obat. Apoteker kami akan membantu memvalidasi resep Anda. Layanan tebus resep akan sangat membantu kebutuhan obat rutin pasien kronis.

Apa Itu Apotek Lifepack?

Apotek Lifepack menyediakan beragam obat bebas, obat rutin, suplemen, hingga alat kesehatan dengan harga hemat, produk original berlisensi BPOM, dan gratis ongkir se-Indonesia. Layanan Lifepack tersedia secara online maupun offline. Dapatkan konsultasi dokter gratis dan program prioritas obat rutin secara khusus di layanan online kami. 

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Kunjungi juga apotek offline kami di berbagai kota besar. Jakarta di alamat Infinia Park, Jl. Dr. Saharjo No.45, Manggarai, Tebet. Sedangkan Surabaya di Jl. Raya Manyar 11 F, Menur Pumpungan. Untuk warga Bandung, Anda juga bisa membeli obat di Apotek Lifepack Bandung di Jl. Abdul Rahman Saleh Nomor 1A Ruko D, Cicendo. Nantikan kehadiran Apotek Lifepack di kota-kota besar Indonesia lainnya.

Jangan ragu juga untuk hubungi WhatsApp di nomor 0811 1062 5888 untuk beli obat, tebus resep, layanan konsultasi, dan lain-lainnya. Tim Asisten Apoteker kami akan membalas pesan Anda pada jadwal operasional, yaitu hari Senin – Minggu, pukul 07.00 – 23.00. Dapatkan informasi Apotek Lifepack lebih lanjut di sini.

Konsultasi Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat anda

Konsultasi Sekarang

Pertanyaan Seputar Lifepack

+

Apa itu Lifepack?

+

Apa yang membuat Lifepack berbeda dengan yang lain?

+

Apa saja metode pembayaran yang tersedia di Lifepack?

+

Berapa lama pengiriman obat saya?

+

Dokter spesialis apa saja yang tersedia di Lifepack?

Konsultasi Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat Anda

Yuk, segera

Konsultasi Sekarang

Konsultasi mobile Bersama Dokter kami secara Gratis, dan Dapatkan Resep Obat anda

Konsultasi Sekarang

Jaminan Lifepack untuk Anda

100% Obat Asli

Semua produk yang kami jual dijamin asli dan kualitas terbaik.

Dijamin Lebih Murah

Kami menjamin akan mengembalikan uang dari selisih perbedaan harga.

Gratis Ongkir

Tak perlu antre. Kami kirim ke alamat Anda. GRATIS!

5 Alasan Beli Obat di Lifepack

Kebersihan Apotek Selalu Terjaga

Apoteker selalu dicek suhu badannya

Apoteker selalu menggunakan Sanitizer

Kemasan obat praktis dan aman

Pengiriman dilakukan tanpa kontak langsung

Artikel Terkait

Obat Ketoprofen: Manfaat, Dosis, dan Efek Samping

direktoriObat   15/11/2021

Suplemen Asthin Force: Manfaat, Dosis, dan Efek Samping

direktoriObat   15/11/2021

Obat Cedocard: Manfaat, Dosis, dan Efek Samping

Penyakit Cacar Ular: Penyebab, Gejala, dan Cara Mengatasi

direktoriObat   11/11/2021

Obat Papaverin: Dosis, Manfaat Dan Efek Samping

direktoriObat   11/11/2021

Tebus Obat Tak Perlu Antre Lagi

Dapatkan atau Upload resep, obat siap dikirim ke lokasi Anda

Chat via Whatsapp

Respon Cepat, Jawaban Akurat

Download Aplikasi

Obat Dijamin Asli, Lengkap dan Murah

Pelajari Lebih Lanjut

Metode Pembayaran

metode pembayaran

Partner Pengiriman