
Bagaimana resep yang dapat diproses?
Resep obat harus memiliki
Jumlah pembelian obat terbatas.
Lifepack memiliki kewenangan untuk tidak memproses pesanan lebih lanjut jika resep tidak dapat diverifikasi.
Zelface 20% Cream adalah krim jerawat yang mengandung Azelaic Acid. Obat ini termasuk ke dalam golongan obat keras yang membutuhkan resep dokter ketika Anda ingin membelinya. Kandungan Azelaic Acid terkenal sebagai kandungan yang tepat untuk solusi jerawat pada kulit wajah.
Zelface 20% Cream | |
Golongan Obat | Obat keras, harus dengan resep dokter |
Komposisi | Azelaic Acid 20% |
Klasifikasi Obat | Obat anti jerawat, krim jerawat |
Kemasan | Tube 10gr |
Petunjuk Penyimpanan |
|
Produsen | Ferron Par Pharmaceutical |
Nomor Izin Edar | DKL0334600729A1 |
Tanggal Kedaluwarsa | 5/1/2024 |
Memiliki kulit wajah yang bersih, tanpa jerawat adalah keinginan semua orang. Wajah adalah hal paling penting dari penampilan. Penampilan menarik dilihat bagaimana kita merawat wajah.
Sayangnya, meskipun sudah banyak produk skincare yang digunakan untuk menghilangkan jerawat, jerawat seringkali tetap muncul dan mengganggu. Penggunaan produk penghilang jerawat malah akan semakin memperburuk kondisi jerawat.
Dibandingkan menggunakan produk anti jerawat yang kurang efektif, periksakan ke dokter untuk menghasilkan hasil yang lebih efektif.
Dokter biasanya akan meresepkan Zelface 20% Cream sebagai obat anti jerawat yang dapat digunakan siapa saja setelah berusia 12 tahun. Obat anti jerawat ini bisa didapatkan dengan resep dokter dan mengandung Azelaic Acid 20%.
Azelaic Acid merupakan obat yang bisa digunakan untuk mengatasi jerawat ringan hingga sedang. Azelaic Acid juga bermanfaat untuk menjaga keseimbangan pH kulit dan mengatasi kemerahan pada kulit wajah.
Zelface 20% Cream hanya dapat dikonsumsi sesuai dengan resep dokter. Berikut dosis dan cara pemakaian Zelface 20% Cream:
Harus disertai resep dokter.
Terdapat beberapa efek samping yang terjadi akibat penggunaan Zelface 20% Cream, yaitu:
Hentikan pemakaian Zelface 20% Cream jika terjadi reaksi alergi atau efek samping yang tidak biasa. Segera periksakan diri ke dokter untuk mendapatkan penanganan medis lebih lanjut.
Zelface 20% Cream dikontraindikasikan penggunaannya oleh orang dengan kondisi kesehatan tertentu, seperti:
Konsultasikan penggunaan Zelface 20% Cream dengan dokter jika Anda memiliki masalah kesehatan tertentu.
Belum ada catatan onteraksi Zelface 20% Cream dengan obat lainnya. Namun, konsultasikan dengan dokter jika Anda akan menggunakan obat lain yang digunakan bersamaan dengan Zelface 20% Cream.
Azelaic Acid merupakan kandungan yang biasa digunakan untuk mengatasi jerawat ringan hingga sedang. Azelaic Acid juga bermanfaat untuk menjaga keseimbangan pH kulit dan mengatasi kemerahan pada kulit wajah. Selain itu, kandungan ini juga efektif untuk menghilangkan bekas jerawat membandel.
Resep obat harus memiliki
Jumlah pembelian obat terbatas.
Lifepack memiliki kewenangan untuk tidak memproses pesanan lebih lanjut jika resep tidak dapat diverifikasi.