Bagaimana resep yang dapat diproses?
Resep obat harus memiliki
Jumlah pembelian obat terbatas.
Lifepack memiliki kewenangan untuk tidak memproses pesanan lebih lanjut jika resep tidak dapat diverifikasi.
Azithromycin novell 500mg kaplet adalah obat anti infeksi generik golongan makrolida yang umumnya digunakan sebagai obat untuk berbagai jenis infeksi akibat organisme bakteri. Azithromycin bekerja dengan cara mengikat membran sel bakteri untuk mencegah pertumbuhan dan membunuh bakteri. Obat azithromycin novell umumnya digunakan sebagai obat infeksi saluran pernapasan atas dan saluran pernapasan bawah.
AZITHROMYCIN DEXA 500MG | |
Golongan Obat | Obat keras, harus dengan resep dokter |
Komposisi | Azithromycin 500mg |
Klasifikasi Obat | Antibiotik, anti bakteri, anti infeksi |
Kemasan | 1 Strip x 10 Tablet |
Petunjuk Penyimpanan |
|
Produsen | Novell |
Nomor Izin Edar | GKL1433531609A1 |
Tanggal Kedaluwarsa | 31/10/2023 |
Azithromycin Novell 500mg adalah obat antibakteri untuk mengobati dan meredakan infeksi akibat bakteri.
Di musim penghujan, penyebaran bakteri semakin meningkat hingga menimbulkan berbagai penyakit seperti infeksi saluran pernapasan, infeksi saluran kemih, dan infeksi kulit.Obat ini juga dapat digunakan sebagai antibiotik alternatif bagi pasien dengan riwayat alergi terhadap penisilin. Azitromisin termasuk antibiotik golongan mikrolida yang aman dikonsumsi oleh segala usia.
Azithromycin Novell adalah salah satu dari berbagai merk dagang antibakteri. Harga obat Azithromycin adalah Rp 316.200. Selain Novell, ada juga Azithromycin Dihydrate yang dibanderol dengan harga sekitar Rp15.000 hingga Rp17.000.
Obat ini hanya dapat dikonsumsi sesuai dengan resep dokter. Berikut dosis dan cara konsumsi obat:
Konsumsi setelah makan dapat mengurangi ketidaknyamanan akibat GI.
Terdapat beberapa efek samping yang terjadi akibat penggunaan obat ini, yaitu :
Hentikan pemakaian obat ini jika terjadi reaksi alergi atau efek samping yang tidak biasa. Segera periksakan diri ke dokter untuk mendapatkan penanganan medis lebih lanjut.
Obat Azithromycin Novell 500mg dikontraindikasikan penggunaannya oleh orang dengan kondisi kesehatan tertentu, seperti :
Konsultasikan penggunaan obat ini dengan dokter jika Anda memiliki masalah kesehatan tertentu.
Obat ini sebaiknya tidak digunakan bersamaan dengan obat-obatan lain guna mencegah interaksi obat. Obat ini tidak boleh digunakan bersamaan dengan obat-obatan seperti:
Jika Anda memerlukan penggunaan obat ini bersamaan dengan obat lain, konsultasikan dengan dokter obat-obatan yang perlu digunakan bersamaan dengan obat Azithromycin Novell 500 mg tablet.
Termasuk jenis antibiotik golongan makrolida yang digunakan dengan cara diminum. Cara kerja antibiotik azithromycin adalah mengikat sub unit 50s sehingga mencegah pertumbuhan bakteri. Biovailabilitas azithromycin mencapai 37%. Antibiotik ini sangat ampuh digunakan untuk berbagai jenis infeksi yang disebabkan oleh bakteri.
Resep obat harus memiliki
Jumlah pembelian obat terbatas.
Lifepack memiliki kewenangan untuk tidak memproses pesanan lebih lanjut jika resep tidak dapat diverifikasi.